Kategori | Sold Out |
Stok | Habis |
Kode | Evercoss AT1A |
Di lihat | 7656 kali |
Berat (/pcs ) | 1 Kg |
Harga | Rp 1.030.000 |
Evercoss AT1A adalah tablet dengan layar 7 inci. Layar pada evercoss AT1A cukup memudahkan anda untuk mengetik dan manjalankan aplikasi dengan leluasa karena layar yang cukup besar. Layar Evercoss AT1A ini juga sudah didukung dengan tekhnologi Hard Glass Screen sehingga gambar yang ditampilkan pada Evercoss AT1A cukup menarik dan nyaman di pandang mata.
Evercos AT1A memiliki Processor Quad Core Snap Dragon sehingga anda bisa mengandalka perfoma evercoss AT1A untuk berbagai aktifitas. Mulai dari Game, Chat, BBM, sampai mengolah data Office.
Kelebihan evercoss AT1A salah satunya adalah kapasitas baterainya yang bisa dibilang cukup besar. Rata rata tablet hanya memiliki kapasitas sekitar 1800 hingga 2200 mAh. Nah, Evercoss AT1A ini Kapasitas baterainya sudah mencapai 4000 mAh. Dengan begitu, memainkan Game akan lebih leluasa.
Spesifikasi :
Dari sisi harga evercoss AT1A salah satu tablet termurah dikelasnya dengan spesifikasi internal ram 1 gb dan memori internal 8gb.